03. Area motivasi manusia
Empat area utama motivasi manusia adalah makanan,
cinta, seks, dan
pencapaian.[10]
Tujuan-tujuan yang
mendasari motivasi ditentukan sendiri oleh individu yang
melakukannya, individu dianggap tergerak untuk mencapai tujuan
karena motivasi intrinsik (keinginan
beraktivitas atau meraih pencapaian tertentu semata-mata demi
kesenangan atau kepuasan dari melakukan aktivitas tersebut), atau
karena motivasi ekstrinsik, yakni
keinginan untuk mengejar suatu tujuan yang diakibatkan oleh
imbalan- imbalan eksternal. disamping itu terdapat pula fsktor yang
lain yang mendukung diantaranya ialah faktor internal yang datang
dari dalam diri orang itu sendiri.